Kamis, 01 September 2011

Gunung Tertinggi Sebenarnya



Apa nama gunung tertinggi di dunia??? seringkali dalam pelajaran geografi di sekolah kita sering mendapat informasi bahwa gunung tertinggi di dunia adalah Gunung Everest atau Mount Everest di Nepal. Benarkah demikian? Ternyata ini tidaklah sepenuhnya benar, Apa alasannya? Kalau tidak benar, so gunung mana yang lebih tinggi dibandingkan Everest?


Sebelum kita menjawab benar atau salah, terlebih dahulu kita telaah dulu beberapa cara mengukur dan menentukan gunung tertinggi di dunia.
Cara-cara tersebut adalah sbb:
1. Pengukuran dilakukan dari atas permukaan laut (from above sea level).
2. Pengukuran dilakukan dari dasar gunung (from its bottom/base).
3. Pengukuran dilakukan dari pusat bumi (from the center of the earth).

Apabila cara pertama dilakukan, maka benarlah adanya bahwa Mount Everest adalah gunung tertinggi di dunia dengan ketinggian dari permukaan laut adalah 8.848 meter, disusul kemudian gunung K2 di Kashmir/Xinjiang (8.611 meter) dan tertinggi ke-3 adalah Gunung Kangchenjunga di Nepal/India (8.586 meter).

Apabila cara kedua dilakukan, maka Gunung Mauna Kea di Hawaii ,USA merupakan yang tertinggi. Gunung ini menjulang dari dasar kedalaman Samudera Pasifik sepanjang 10,203 meter tetapi hanya setinggi 4.205 meter di atas permukaan laut. Dengan metode pengukuran ke dua ini Gunung Everest hanya berada di posisi ke-3 di bawah Gunung Denali (Mount McKinley) di Alaska dengan ketinggian antara 5,300-5,900 meters. Denali lebih tinggi dari Everest karena Everest berdiri di atas dataran tinggi Tibetan Plateau dengan ketinggian 5.200 meter, sehingga ketinggian dari dasar hanya 3.650 meter saja (total 8.848 meter).



Mauna Kea berarti Gunung Putih karena puncaknya yang tertutup salju.

9 komentar:

Farixsantips mengatakan...

katanya ada gunung tertinggi se tatasurya.... olimpus di mars

fariable mengatakan...

kalo pengukuran dari pusat bumi kog belum ada contohnya di artikel ini??

The Great Mbah Dukun mengatakan...

ane setuju gan, klo puncak tertinggi bisa dikatakan himalaya, itu tak berarti gunung tertinggi adalah himalaya

иня тнє яіррєя mengatakan...

kunjungan gan ,artikel yg ni bagus gan..

o iy gan, q dah follow blog nya

Rohis Facebook mengatakan...

info yg menarik gan.., baru tahu aq..., thx ya ilmux...

Fetty sefty mengatakan...

mantab nie . . .
bisa bagi" info . . .

Unknown mengatakan...

hebat

Vina Lim mengatakan...

Menangkan Jutaan Rupiah dan Dapatkan Jackpot Hingga Puluhan Juta Dengan Bermain di www(.)SmsQQ(.)com

Kelebihan dari Agen Judi Online SmsQQ :
-Situs Aman dan Terpercaya.
- Minimal Deposit Hanya Rp.10.000
- Proses Setor Dana & Tarik Dana Akan Diproses Dengan Cepat (Jika Tidak Ada Gangguan).
- Bonus Turnover 0.3%-0.5% (Disetiap Harinya)
- Bonus Refferal 20% (Seumur Hidup)
-Pelayanan Ramah dan Sopan.Customer Service Online 24 Jam.
- 4 Bank Lokal Tersedia : BCA-MANDIRI-BNI-BRI

8 Permainan Dalam 1 ID :
Poker - BandarQ - DominoQQ - Capsa Susun - AduQ - Sakong - Bandar Poker - Bandar66

Info Lebih Lanjut Hubungi Kami di :
BBM: 2AD05265
WA: +855968010699
Skype: smsqqcom@gmail.com

Miliana mengatakan...

sangat menambah pengetahuan sekali

cara mendapatkan voucher belanja gratis

Posting Komentar

Tinggalkanlah sedikit komentar..karena akan sangat berkesan bagi saya,

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...